Manfaat Jambu Biji Bagi Kesehatan dan Kecantikan ~ Cozytv

Manfaat Jambu Biji Bagi Kesehatan dan Kecantikan



Manfaat Jambu Biji Untuk Kesehatan

Kandungan pada jambu biji diatas, memberikan manfaat jambu biji yang sangat baik untuk kesehatan seperti berikut :
1. Mengurangi Hipertensi
2. Mengatasi Diabetes
3. Menyehatkan Tiroid
4. Mengoptimalkan Penglihatan
5. Mengobati Sembelit
6. Mengatasi Diare
7. Sebagai obat demam dan batuk




Manfaat Jambu Biji Untuk Perawatan Kulit
Tidak hanya naik untuk menjaga kesehatan tubuh, namun jambu biji kaya akan zat astringents yang menghindari masalah kulit. Buah jambu biji yang telah masak, memiliki kandungan zat astringents lebih banyak, termasuk pada daunnya. Untuk mendapatkan manfaat ini, cukuo dengan memakan buahnya secara langsung atau dengan merebus buah dan daunnya terlebih dahulu.
Jambu biji akan mengencangkan daerah kulit yang kendur. Selain astringents, jambu biji sangat kaya vitamin-A, B, C dan potasium yang merupakan antioksidan yang baik untuk detiksifikasi. Menjaga kulit tetap bersinar dan bebas dari tanda-tanda penuaan dini, kerutan dan gangguan kulit lainnya.

Manfaat Jambu Biji Sebagai Menu Diet
Mengkonsumsi jambu untuk makan siang sebagai menu diet, mampu menahan rasa lapar sampai malam. Hal ini dikarenakan jambu biji mengandung serat yang kaya, sehingga mengikat makanan pada lambung. Protein, vitamin dan mineral pada jambu membuat perut lebih cepat kenyang tanpa kolesterol dan karbohidrat. Namun memang kekayaan nutrisi yang diserap oleh tubuh, menjaga metabolisme yang justru menaikkan berat badan.


Previous
Next Post »