Siapa yang tidak kenal dengan Produk dari Samsung ? Samsung merupakan salah satu perusahaan elektronik terbesar didunia. Samsung telah menciptakan banyak elektronik dari Laptop, Nootbook, Tv, DVD, dan Smartphone. Salah satu Smartphone dari samsung yang akan saya bahas yaitu tentang Update Terbaru Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy S4 Mini 2015.
Update Terbaru Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy S4 Mini 2015
![]() |
Samsung Galaxy S4 Mini |
Samsung Galaxy S4 Mini - adalah salah satu penguluaran terbaru samsung dengan ukuran kecil tapi bukan berarti performanya juga kecil loh. Samsung Galaxy S4 Mini sudah dilengkapi dengan ukuran layar sebesar 4.3 inc dengan teknologi Super AMOLED QHD, dan di lengkapi dengan prosesor Dual Core serta sistem Android 4.2 Jelly Bean. S4 mini mempunyai kulitas kamera 8 mp utama yang dapat memenuhi kebutuhan hiburan anda untuk selfie.
S4 Mini dapat anda beli di Counter di daerah anda atau langsung dari galery Samsung langsung. Untuk Harga Terbaru Samsung Galaxy S4 mini adalah Rp. 2.7.00.000
Segera miliki Samsung Galaxy S4 Mini...
Spesifikasi Samsung Galaxy S4 Mini 2015
NETWORK | Technology | |
---|---|---|
GSM / HSPA / LTE | ||
LAUNCH | Announced | 2013, May |
Status | Available. Released 2013, July | |
BODY | Dimensions | 124.6 x 61.3 x 8.9 mm (4.91 x 2.41 x 0.35 in) |
Weight | 107 g (3.77 oz) | |
SIM | Optional Dual SIM | |
DISPLAY | Type | Super AMOLED capacitive touchscreen, 16M colors |
Size | 4.3 inches (~66.7% screen-to-body ratio) | |
Resolution | 540 x 960 pixels (~256 ppi pixel density) | |
Multitouch | Yes | |
Protection | Corning Gorilla Glass 2 | |
PLATFORM | OS | Android OS, v4.2.2 (Jelly Bean), upgradable to v4.4.2 (KitKat) |
Chipset | Qualcomm MSM8930AB Snapdragon 400 | |
CPU | Dual-core 1.7 GHz Krait 300 | |
GPU | Adreno 305 | |
MEMORY | Card slot | microSD, up to 64 GB |
Internal | 8 GB, 1.5 GB RAM | |
CAMERA | Primary | 8 MP, 3264 x 2448 pixels, autofocus, LED flash, check quality |
Features | Geo-tagging, touch focus, face detection, HDR, panorama | |
Video | 1080p@30fps, check quality |
Kelebihan Samsung Galaxy S4 Mini
- Layar Super Amoled yang menawarkan saturasi warna yang keren, pure black dan tingkat kontras yang tinggi dan sudah dilindungi oleh gorilla glass
- Telah membawa sistem operasi android jellybean yang menawarkan performa yang smooth dan minim lag. Selain itu sudah tersedia ratusan ribu aplikasi dan games di playstore.
- Jaringan 3G/ HSDPA yang menawarkan koneksi internet cepat saat browsing, streaming youtube maupun mendownload file dari internet
- Kamera 8 Mega Pixel dengan kemampuan video full HD 1080@30 Fps yang sempurna untuk mengabadikan momen momen penting. Selain itu juga telah dilengkapi dengan kamera depan untuk video call
Kekurangan Samsung Galaxy S4 Mini
- Harganya relatif mahal bila melihat spek yang ditawarkan
- Resolusi layar hanya sebatas qHD ( direntan harga ini banyak yg menawarkan layar HD 720p )
- CPU & GPU kurang bertenaga
- Memori Internal cuma 8 GB saja