15 Manfaat Kunyit Untuk Kecantikan ~ Cozytv

15 Manfaat Kunyit Untuk Kecantikan

Kunyit atau kunir (Curcuma domestica) adalah tanaman obat yang wilayah tumbuhnya lebih banyak ditemukan di Asia Tenggara. Kunyit tergolong dalam kelompok jahe-jahean dan temu-temuan yang dibeberapa tempat dikenal dengan berbagai macam nama seperti kurkuma, kunir, koneng, dan konyet.

Ada 11 Manfaat Kunyit Untuk Obat


1.     Menurunkan Tekanan Darah
2.     Menurunkan Panas Demam
3.     Menghilangkan Bau Badan
4.     Gatal Karena Cacar Air
5.     Malaria
6.     Meningkatkan Stamina
7.     Diare
8.     Keputihan
9.     Borok
10. Telat Datang Bulan Dan
11.  Keputihan

Manfaat kunyit antara lain yang paling sering diketahui oleh masyarakat umum adalah untuk ibu menyusui, untuk ibu hamil dan sebagainya. Sedangkan manfaat lainnya dari kunyit adalah untuk membersihkan wajah dan menghilangkan flek hitam pada kulit. Selain untuk obat kunyit juga bisa untuk kecantikan yang sangat alami digunakan pada para kaum hawa.

Kunyit Untuk Kecantikan
  • Menghilangkan Noda bekas jerawat
  • Membuat kulit menjadi lebis halus
  • Bisa membuat kulit terlihat lebih kencang dan awet muda
  • Mengobati kulit berminyak karena bisa mengurangi produksi minyak berlebih pada kulit
  • Mengobati Jerawat
  • Menyamarkan kerutan
  • Bisa dijadikan sebagai pewarna rambut yang alami
  • Mencegah terjadinya penuaan dini
  • Mengurangi bulu pada kulit
  • Mengatasi Rambut Rontok
  • Membantu mengangkat sel – sel kulit mati
  • Mengatasi rambut berketombe
  • Bisa menghaluskan kulit tumit dan siku
  • Melembabkan kulit yang kering
  • Membuat kulit gelap menjadi lebih cerah dan putih
Manfaat kunyit sangatlah banyak, Penggunaanya dapat dilakukan dengan cara di masak untuk campuran bumbu, direbus, atau langsung dimakan juga bisa.



Previous
Next Post »